Fakta Menarik Dry Ice

Dry Ice atau es kering banyak digunakan karena penggunaannya cukup sederhana dan mudah ditangani dengan menggunakan sarung tangan insulasi.

Dry Ice | PT Padang Kencana

Berikut ini merupakan beberapa fakta-fakta menarik Dry Ice yang kamu perlu kamu ketahui:

  1. Orang pertama yang mengamati adanya CO2 padat adalah seorang ahli kimia Perancis Charles Thilorier pada tahun 1835, ketika membuka kontainer karbon dioksida cair yang telah diberi tekanan.
  2. Memiliki bentuk seperti es atau salju.
  3. Massa jenis es kering biasanya berkisar antara 1,2 dan 1,6 kg/dm3.
  4. Massa molekul es kering adalah 44,01 g/mol.
  5. Kontak langsung dengan es kering dapat menyebabkan luka bakar dingin. Oleh sebab itu, sebaiknya hindari kontak lansung antara es kering dengan anggota tubuh. Hal ini dapat dilakukan dengan dengan menggunakan sarung tangan.
  6. Meskipun es kering dan karbon dioksida tidak beracun, penggunaan es kering dapat menimbulkan bahaya pernapasan karena menggantikan udara di dekat tanah atau ketika bercampur dengan udara, sehingga akan terjadi kelebihan karbon dioksida dan kurang oksigen pada saat bernapas .oleh sebab itu gunakan es kering di area yang berventilasi baik.
  7. Jangan menyegel es kering dalam gelas atau wadah tertutup lainnya, karena penumpukan tekanan dapat mengakibatkan kerusakan atau meledak.
  8. Jangan menelan atau makan es kering. Jika lapar makan nasi.
× Ada yang bisa kami bantu?